Pertama Kali Shalat Di Mushala Dome Teletubbies

Taman kanak-kanak Dome Teletubbies Mobil melaju pelan saat kami memasuki desa wisata New Nglepen yang berada di Desa Sumberharjo, Kecamatan Prambanan, Kabupaten Sleman, Yogyakarta. Dari kejauhan terlihat rumah warna-warni berbentuk kubah berjejer rapih. Aku terus mengamati rumah dome dari balik jendela kaca mobil. Sepanjang perjalanan imajinasiku melayang membayangkan bagaimana rasanya tinggal di komplek rumah dome […]